Guna Mewujudkan Kesinambungan Ketahanan Pangan Dan Hewani, Warga Desa Pemdes Cigudeg Gelar Launching

Guna Mewujudkan Kesinambungan Ketahanan Pangan Dan Hewani, Warga Desa Pemdes Cigudeg Gelar Launching

Smallest Font
Largest Font

Bogor | Kabarindoraya.com

Cigudeg, Menindak lanjuti program nasional dari pemerintah pusat, yang mana guna mewujudkan Kecakupan Pangan dan Hewani, untuk program Ketahanan Pangan Pemdes Cigudeg Kecamatan Cigudeg Kabupaten Bogor, mengelar kegiatan Laucnhcing yang bersumber dari anggaran Dana Desa (DD) 2023, pada Selasa (16/05/2023).

Dalam mewujudkan Kecukupan Pangan bagi seluruh Warga Desa, untuk Pencapaian Kemandirian Pangan dan memastikan, Desa terlepas dari Kerawanan Pangan.

Bahwa berdasarkan pertimbangan Pemerintah Desa Cigudeg Kecamatan Cigudeg, mengelar Launchcing program Ketahanan Pangan yang bersumber dari anggaran Dana Desa (DD) tahun 2023 tahap satu.

Ada pun anggaran program Ketahanan Pangannya sendiri, yang menggunakan dari anggaran Dana Desa (DD) Cigudeg.

“Anggaran Dana Desa (DD) Cigudeg yang mendapatkan sebesar Rp1,5 miliar.

Namun demikian, sehingga 20 persennya atau sebesar Rp308,5 juta yang harus di wajibkan untuk direalisasikan untuk program Ketahanan Pangan 2023.

Andi Supriadi selaku Kepala Desa Pemdes Cigudeg menjelaskan, “ya kegiatan Launchcing program Ketahanan Pangan tersebut, yakni tepatnya di Kampung Cigudeg Kidul Rt 01 RW 07, pada pukul 09:00 Wib Pagi.

Dalam kegiatan tersebut yang di hadiri oleh, unsur Musfika, Camat, Sekcam, dan perangkatnya Kecamatan Cigudeg dan UPT Puskeswan, Babinsa, Babinkamtibmas, Linmas, BPD, Tokoh Masyarakat para perangkat, Pemdes Cigudeg beserta Kelompok Ketahanan Pangan Desa Cigudeg dari masing – masing yang terdiri dari setiap Dusun,”ujar Kepala Desa Cigudeg yang akrab di sapa Bram

Adapun dalam kegiatan Launchcing Ketahanan Pangan 2023 tersebut Pemdes Cigudeg, yakni 5 ekor Hewan Kerbau, yang akan di rawat oleh Kelompok Tani, yaitu 1 Kerbau jantan dan 4 Kerbau betina.

Selain itu, juga ada bantuan Ayam Bertelur dan Budidaya Belut, untuk bantuan ternak ini, kita siapkan juga beserta dengan Kandang – kandangnya,”katanya

Sebelumnya Pemdes Cigudeg tahun 2022 lalu, untuk program Ketahanan Pangan tersebut memberikan bantuan Ternak Kambing sebanyak 46 ekor, yang meliputi 6 ekor Kambing jantan dan 40 ekor Kambing betina.

“Adapun yang saat ini di hasilkan Hewan tersebut Kambing – Kambing itu sudah beranak, dan sekarang jumlahnya pun sudah mencapai 100 ekor,”jelasnya Bram

Lanjut Kepala Desa Cigudeg yang akrab di sapa Bram memaparkan, 46 ekor Kambing diberikan kepada 4 Kelompok Tani, masing – masing Kelompok Tani dapat 1 ekor Kambing jantan dan 10 ekor Kambing betina. Dan ada juga yang dapat 2 ekor Kambing jantan.

“Tahun lalu program Ketahanan Pangan di Desa Cigudeg sudah bisa dirasakan hasilnya oleh Kelompok Tani, yang mana program tersebut agar menjadi berkembang biak dengan baik,”ungkapnya

“Sementara itu pengawasan dari Kasi Pemerintah Kecamatan Cigudeg Hery Yusup, yang membidangi bersumber dari Dana Desa Pemdes Cigudeg tahun anggaran 2023, mengungkapkan, “ya Pemdes Cigudeg sedang mengelar kegiatan Launchcing program Ketahan Pangan,”jelasnya

Lebih lanjut Hery Yusup menjelaskan Pemdes Cigudeg itu ada pembibitan ternak Kerbau, dan Belut, sama Ayam Bertelur, pada hari ini sedang ada Launchcing salah satu tahapan administrasi dan administratif ke aktifan administrasi.

Hal itu agar bisa di pertanggung jawabkan ke tingkat Kabupaten Bogor, maupun pusat karna sumbernya dari pusat Dana Desa,”pungkasnya

(Dede Surya)

Editors Team
Daisy Floren

What's Your Reaction?

  • Like
    0
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow